-->
Hormon pintar

Hormon pintar

Hormon pintar

Hormon pintar
Ketika kecil mungkin banyak dari kita yang merasa sama saja dengan anak laki-laki. Selain dari alat kelamin, memang penampilan dari luar perempuan dan laki-laki terlihat hampir sama. Tetapi, pubertas mengubah segalanya. Bila dulu dada kita rata, semenjak pubertas sedikit-demi-sedikit payudara kita mulai membesar. Begitu juga dengan pinggul yang membesar dan pinggang yang mengecil. 

lni beberapa hal yang terjadi ketika pubertas, yang mengawali proses pendewasaan diri kita sampai ke tahap tubuh dewasa dan tidak lagi berkembang, yaitu ketika kita telah menjadi perempuan dewasa sepenuhnya. Apa sih yang mencetuskan dan mengatur proses pendewasaan manusia pada masa puber? Pasti semuanya sudah tahu... Yups, bener banget, si HORMON.

Ketika pubenas akan dimulai, hormon-hormon pintar kita mulai bekerja dan mengaktifkan pertumbuhan yang menjadi ciri kita sebagai perempuan. Kenapa pintar? Karena mereka bekerja sesuai dengan fungsinya masing-masing dan tidak tertukar sesuai jenis kelamin individu. Nggak kebayang kan bila payudara pria membesar, atau suara perempuan tiba-tiba “pecah” dan turun satu oktaf, atau di atas bibir perempuan tumbuh kumis yang lebat? Duh, kacau sekali pastinya. Ngomong-ngomong tentang hormon, ada banyak sekali jenis hormon yang berperan pada tubuh kita, mulai dari di dalam kandungan.

Just to remind you all, hormon merupakan zat kimia yang dihasilkan kelenjar endokrin di tubuh kita, yang berperan mengubah atau mengatur fungsi dan struktur dari organ lainnya. Kelenjar-kelenjar di tubuh yang menghasilkan hormon antara lain adalah kelenjar adrenalin, pankreas, pituitari, paratiroid, tiroid dan indung telur. Nah, kelenjarkelenjar tersebut akan menghasilkan hormon-hormon di bawah ini:

Dua kelenjar adrenal terletak seperti piramid kecil di atas ginjal menghasilkan hormon “fight or flight” atau lebih dikenal dengan nama adrenalin yang mempengaruhi respon kita bila ada suatu ancaman. Kelenjar ini juga mempengaruhi gula darah, volume darah, dan perkembangan seksual. 

Koneks adrenal menghasilkan hormon kortisol yang dikeluarkan ketika kita mengalami stres dan bertugas meningkatkan tekanan darah. Pankreas yang terletak di bagian belakang perut menghasilkan hormon insulin, yang berfungsi untuk mengubah molekul maka- nan menjadi energi. Ketika fungsi pankreas terganggu gangguan diabetes pun bisa timbul. 

Kelenjar paratiroid yang terletak di samping tenggorokan kita berfungsi mengatur keseimbangan kalsium di darah. Bila kadar kalsium menurun, maka kelenjar ini akan melepaskan hormon paratiroid yang mengambil kalsium dari tulang, sena penyerapan kembali kalsium di ginjal.

Kelenjar tiroid di dasar leher melepaskan hormon tiroksin dan tri- ioditironin yang mengatur seberapa cepat tubuh membakar kalori dan mempertahankan aktivitas dari seluruh proses-proses metabolisme di dalam sel-sel berada pada kecepatan yang tetap. Sepasang indung telur menghasilkan hormon seks penting yaitu estrogen dan progesteron.

Nah, kembali lagi ke perkembangan tubuh kita ketika pubertas. Ada hormon-hormon tertentu yang bertanggung jawab pada pembentukan ciri-ciri kita sebagai perempuan. Hormon-hormon ini pun sangat penting perannya sepanjang hidup kita. Mereka adalah hormon estrogen dan progesteron. Kedua hormon yang dihasilkan di indung telur (ovarium) ini saling bekerjasama dalam menjaga fungsi tubuh sesuai perannya.

Peran-peran ini antara lain, ada di tabel berikut ini :


Share this:

Share this with short URL: Get Short URL loading short url

You Might Also Like:

Disqus
Blogger
Pilih Sistem Komentar Yang Disukai

0 Comment

Add Comment

Gunakan konversi tool jika ingin menyertakan kode atau gambar.


image
How to style text in Disqus comments Top Disqus Commentators
  • To write a bold letter please use <strong></strong> or <b></b>.
  • To write a italic letter please use <em></em> or <i></i>.
  • To write a underline letter please use <u></u>.
  • To write a strikethrought letter please use <strike></strike>.
  • To write HTML code, please use <code></code> or <pre></pre> or <pre><code></code></pre>.
    And use parse tool below to easy get the style.
Show Parser Box

How to get ID DISQUS - http://disq.us/p/[ID DISQUS] - lihat di sini

strong em u strike
pre code pre code spoiler
embed

Like Kompi Ajaib? Keep us running by whitelisting Kompi Ajaib in your ad blocker.

This is how to whitelisting Kompi Ajaib in your ad blocker.

Thank you!

×
×
×